Headline News

header-int

Semua Informasi Tentang - Umum

Wujudkan Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi, Disdikbud Pessel Gelar Sosialisasi Pelatihan Penerapan Aplikasi SRIKANDI

Rabu, 28 Februari 2024, 10:49:05 WIB - 150 View

Pesisir Selatan -- Sehubungan dengan telah diberlakukannya Aplikasi tata naskah Dinas Elektronik SRIKANDI diseluruh organisasi perangkat daerah di Kabupaten Pesisir Selatan, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pesisir Selatan menggelar sosialisasi pelatihan penerapan aplikasi SRIKANDI.   Berdasarkan surat yang dikeluarkan …

Forum RAD-PG Tingkatkan Koordinasi Untuk Menjaga Ketahanan Pangan dan Gizi Masyarakat

Selasa, 27 Februari 2024, 13:27:17 WIB - 125 View

Pesisir Selatan -- Forum Koordinasi Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi (RAD-PG)mengadakan rapat koordinasi di Gedung Aula Bapedalitbang, Selasa (27/2). Pembentukan forum ini ini sebagai implementasi pelaksanaan ketentuan Pasa 63 ayat 3 Undang-Undang Nomor 18 tentang Pangan. Hal ini disampaikan Kepala Bapedalitbang, Hadi Susilo, …

Tahun ini, Bank Nagari Cabang Painan Kucurkan KUR Rp 75 M

Minggu, 21 Januari 2024, 17:33:10 WIB - 308 View

PESISIR SELATAN, - Pemimpin Bank Nagari Cabang Painan, Helfi Yanrika mengatakan di tahun 2024 ini, Bank Nagari Cabang Painan menyalurkan Kredit USaha Rakyat (KUR) sebesar Rp. 75 miliar. Pengajuan KUR ini telah dapat diakses oleh masyarakat dan pelaku UMKM terhitung awal Januari sampai kuota habis. ” Kita dari Bank Nagari Cabang …

Bawaslu Gelar Apel Siaga Pengawasan Tahapan Kampanye Pemilu 2024

Selasa, 05 Desember 2023, 11:31:46 WIB - 226 View

Pesisir Selatan-Badan  Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pesisir Selatan menggelar kegiatan Apel Siaga Pengawasan Tahapan Kampanye Pemilu Tahun 2024 di Pantai Carocok Painan,, Selasa (5/12). Hadir dalam pelaksanaan apel siaga tersebut Bupati Pesisir Selatan diwakili Sekda, Mawardi Roska, SIP,  Kapolres AKBP Novianto …

Zahra Mardiah Anwar Ikuti Asean Youth Organization

Jumat, 03 November 2023, 20:50:50 WIB - 3098 View

Pesisir Selatan - Zahra Mardiah Anwar yang berasal dari Kabupaten Pesisir Selatan, Provinsi Sumatera Barat berkesempatan mengikuti kegiatan ASEAN Youth Organization (AYO) yang digelar di Jakarta pada 2-5 November 2023. "Ya, Alhamdulillah saya merupakan satu dari seratusan pemuda yang berasal dari negara di Asean yang mengikuti …

Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan Portal Resmi Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan merupakan Wadah informasi bagi masyarakat dari pemerintah. Kabupaten Pesisir Selatan adalah sebuah kabupaten di Sumatera Barat, Indonesia. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 5.749,89 km² dan populasi ±420.000 jiwa. Ibu kotanya ialah Painan.
© 2024 Kabupaten Pesisir Selatan. Follow Me : Facebook Youtube