Headline News

header-int

Semua Informasi Tentang - Pemerintahan

Pessel Kaya Potensi Bahari

, 24 Februari 2013, 01:47:00 WIB - 276 View

Painan, Februari ----Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan Edwil menyatakan, potensi bahari itu cukup besar seperti terumbu karang, penyu dan komoditi perikanan. Ekosistem bahari harus dilestarikan sehingga selalu memberikan kontribusi kepada masyarakat. Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) memiliki alam …

Walinagari Harus Tahu Mekanisme Dalam Tetapkan Aturan

, 24 Februari 2013, 00:00:00 WIB - 198 View

Painan,Februari--Dalam penetapan Peraturan Daerah Walinagari harus melibatkan semua unsur yang terkait dan harus mengetahui tata cara pembentukan dan mekanisme penyusunan produk hukum nagari.Sesuai dengan aturannya produk hukum nagari adalah aturan yang ditetapkan oleh Walinagari yang bersifat mengatur dalam rangka melaksanakan …

Pemkab Pessel Tingkatkan Kerjasama Dengan Media Cetak

, 22 Februari 2013, 19:20:00 WIB - 519 View

Painan, Februari 2013Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan berupaya meningkatkan kerjasama dengan media massa terutama dengan media cetak. Kerjasama ini diharapkan menjadi salah satu cara untuk menyampaikan program pembangunan kepada masyarakat hingga ke nagari-nagari.Sebagaimana tahun-tahun sebelumnya kerjasama dengan media cetak …

Pessel Anggarkan Rp 150 Juta Untuk Pelatihan Siaga Bencana

, 22 Februari 2013, 19:18:00 WIB - 279 View

Painan, Februari 2013.   Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) tahun 2013, akan tingkatkan pelatihan kesiagaan bencana kepada masyarakat. Upaya ini dilakukan mengingat Pessel tergolong salah satu daerah rawan bencana di Provinsi Sumatera Barat. Kepala …

Kader PKK Diminta Agar Berikan Pelatihan Keterampilan Bernilai Ekonomi

, 22 Februari 2013, 03:34:00 WIB - 355 View

Painan, Februari ----Peran kaum perempuan dalam rumah tangga sangat berpengaruh besar dalam membentuk rumah tangga yang harmonis, demikian juga dalam melakukan pembinaan terhadap anak-anaknya, sebab perempuan atau kaum ibu lebih banyak menghabiskan waktu di rumah dibanding sang bapak. Karena peran yang besar itu, sehingga kepada …

Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan Portal Resmi Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan merupakan Wadah informasi bagi masyarakat dari pemerintah. Kabupaten Pesisir Selatan adalah sebuah kabupaten di Sumatera Barat, Indonesia. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 5.749,89 km² dan populasi ±420.000 jiwa. Ibu kotanya ialah Painan.
© 2024 Kabupaten Pesisir Selatan. Follow Me : Facebook Youtube